Minggu, 04 Oktober 2015

Cara - cara untuk mendesain undangan pernikahan

Desain undangan depan

Langkah pertama yang saya lakukan adalah membuka aplikasi photoshop.



Setelah itu saya ambil contoh gambar undangan dari file saya, kemudian saya tampilkan diaplikasi photoshop.


Kemudian saya buat ukuran layer caranya gunakan rectagular marquee tool yang ada toolbox untuk menyeleksi gambar undangan yang sudah ditempelkan diphotoshop.


Setelah itu pilih menu edit yang ada ditoolbar, -> file -> new -> dan terakhir pilih ok, setelah itu akan muncul page baru, dengan ukuran yang sama dengan undangan yang ditempelkan tadi.

Sekarang kita masuk kelangkah berikutnya untuk mendesain undangan caranya :

kita buat garis untuk membagi 2 undangan dengan menggunakan ruler setelah itu tarik mistar yang ada disebelah kiri sampai terbentuk 2 bagian yang sama


Kemudian kita buat layers baru lalu pilih rectangular marquee tool yang ada ditoolbox, setelah itu kita seleksi sebegian layers yang sudah dibagi tadi dengan menggunakan rectangular marquee tool, kemudian kita warnai daerah yang sudah diseleksi tadi dengan menggunakan paint bucket tool


Setelah itu kita tambahkan efek untuk memperindah desain dengan menggunakan blending option, efek yangsaya tambahkan gradient overlay





Kemudian saya tambahkan gambar bunga mawar merah untuk memperindah desain tapi sebelum itu saya tambahkan layer agar supaya gambar yang kita tempelkan tidak tergabung dengan layer yang lain.



Setelah itu saya tambahkan layer lagi untuk memperindah gambar bunga tadi tapi sebelum itu kita seleksi dulu dearah yang ditempelkan gambar dengan menggunakan rectangular marquee tool kemudian kita beri warna sesuai dengan keinginan anda, dengan menggunakan paint bucket, setelah itu  kita tambahkan efek blending options efek yang digunakan blending options.

 

kemudian kita tambahkan layer dan gunakan rounded regtangel tool untuk membuat nama orang yang diundang dan warnai dengan warnai yang anda sukai.


 Dan terakhir kita gunakan horizontal type tool untuk menambahkan teks



Undangan bagian dalam

Langkah pertama yang saya lakukan membuka aplikasi photoshop 

Setelah itu saya ambil contoh undangan dari file saya kemudian saya tempelkan diaplikasi photoshop.


Kemudian saya buat ukuran layer caranya gunakan rectangular marquee tool yang ada ditoolbox untuk menyeleksi gambar undangan yang sudah ditempelkan diphotoshop setelah itu pilih mene edit yang ada ditoolbar -> menu file -> new -> dan terakhir pilih ok.

setelah itu akan muncul page yang baru, dengan ukuran yang sama dengan poster yang ditempelkan tadi.


kemudian kita masuk langkah berikutnya untuk mendesain undangan bagian dalam caranya :

Pertama kita buat garis untuk membagi 2 undangan dengan menggunakan caranya tekan Ctrl R setelah itu tarik mistar yang ada disebelah kiri sampai terbentuk 2 bagian yang sama.  

Kemudian kita buat layer baru lalu pilih rectangular marquee tool yang ada ditoolbox, setelah itu kita seleksi sebagian layer yang sudah dibagi 2 tadi dengan menggunakan rectangular marquee tool



Setelah itu kita warnai daerah yang sudah diseleksi tadi dengan mengguanakan paint bucket tool, Kemudian kita tambahkan efek untuk memperindah desain dengan menggunakan blending options efek yang saya tambahkan gradient overlay.  

Kemudian kita gunakan hotizontal type tool yang ada ditoolbox untuk menulis kalimat.

Setelah itu kita seleksi halaman yang belum ditandai tadi dengan menggunakan rectangular marquee tool

Setelah itu kita warnai gambar dengan menggunakan paint bucket tool, kemudian kita tambahkan efek dengan menggunakan filter -> texture -> texturizer -> ok.
Kemudian kita tambahkan gambar untuk menghiasi tampilan undangan tapi sebelum itu kita buat layer baru agar supaya gambar yang ditempelkan tidak mengganggu gambar yaang lain. Setelah itu kita atur posisinya pada tempat menurut anda sempurna.

 
Dan yang terakhir kita tambahkan layer baru untuk menambah gambar pengantin.



0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.

Followers